Visi & Misi D3 ANAFARMA

VISI

Menjadi Program Studi Yang Unggul Menghasilkan Ahli Madya Analis Farmasi Dan Makanan Yang Bermutu, Berkompeten Dan Profesional

MISI

  • Mengelola Program Studi D-III Analis Farmasi dan Makanan yang sehat dan akuntabel menuju unggul.
  • Menyelenggarakan Tridharma Perguruan Tinggi yang berkualitas, kreatif, dan inovatif di bidang analisa farmasi dan makanan, terutama bahan alam sesuai perkembangan iptek.
  • Menjalin kerja sama   di   bidang   kefarmasian dengan berbagai kemitraan di tingkat nasional dan internasional.
  • Membentuk  karakter  mahasiswa  yang  unggul dan  berbudi  pekerti  luhur  sehingga menghasilkan lulusan yang berdaya saing tinggi dan berkompeten di

TUJUAN

  • Terwujudnya Program Studi yang sehat dan akuntabel menuju unggul.
  • Terciptanya suasana akademik yang kondusif untuk meningkatkan kualitas dan akuntabilitas pendidikan.
  • Dihasilkannya penelitian yang berkualitas, kreatif, dan inovatif sesuai pengembangan iptek di bidang analisa farmasi dan makanan, terutama bahan alam.
  • Dihasilkannya kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang mampu menyelesaikan masalah di bidang kefarmasian.
  • Terciptanya kerja sama di bidang   kefarmasian berbagai kemitraan di tingkat nasional dan internasional.
  • Dihasilkannya lulusan Ahli Madya Analis Farmasi dan Makanan yang berkompeten, berbudi pekerti luhur, dan berdaya saing.
Scroll to Top